Spanyol Juara Dunia FIFA World Cup 2010

Spanyol memastikan diri sebagai Juara Baru sekaligus meraih tropi pertamanya dalam sejarah keikutsertaannya di Piala Dunia setelah mengalahkan Belanda di laga final FIFA World Cup 2010 dengan skor 1-0 di Soccer City Stadium, Johannesburg, Senin (12/7) dinihari WIB.


Adalah Andres Iniesta yang menjadi pahlawan kemenangan Spanyol dengan gol tunggalnya ke gawang Belanda di babak kedua perpanjangan waktu.tepatnya di menit 116.
Spanyol juga sukses mengawinkan gelar juara setelah dua tahun lalu meraih tropi Piala Eropa dengan mengalahkan Jerman di laga final.
Sementara Belanda harus kembali puas untuk ketiga kalinya harus menjadi runner up di turnamen akbar Piala Dunia. Sebelumnya mereka juga menjadi runner up di tahun 1978 dan 1974.

Susunan Pemain:
Belanda: Stekelenburg, Van Bronckhorst (Braafheid 105), Mathijsen, Heitinga, Van der Wiel, De Jong (Van der Vaart 99), Van Bommel, Kuyt (Elia 71), Sneijder, Robben, Van Persie

Spanyol: Casillas, Capdevilla, Puyol, Pique, Sergio Ramos, Xabi Alonso (Fabregas 87), Busquets, Pedro (Navas 60), Xavi, Iniesta, Villa (Torres 106)

Foto-Foto Juara Dunia Baru






Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Related Posts with Thumbnails